Rekomendasi Bor Baterai Murah Berkualitas

bor memang penting dalam konstruksi bangunan. Ada macam bor listrik dan baterai, jika untuk hobi memilih bor baterai yang mudah dibawa kemana mana. Selain itu bor baterai cocok untuk pemula dan pemakai pribadi dalam membuat konstruksi bangunan maupun furniture.

 

Kelebihan dari bor baterai adalah hemat tenaga,sistem tanpa kuci, dan memiliki fungsi kecepatan yang mudah diatur. Mungkin kamu juga ingin memilikinya jika kamu punya hobi ketak-ketik kan hehe.

 

Maka dari itu akan kita Rekomendasikan Bor Baterai Murah Berkualitas.

1.     Impect Wrench JLD

Dengan kecepatan mumpuni mencapai 3.000rpm. Sehingga pekerjaan kamu akan cepat selesai dalam waktu singkat. Dengan kualitas baterai yang tidak mudah panas, terdapat unit baterai 36 volt dengan satu charge. Dengan harga kurang lebih 730ribuan, kamu memiliki alat secanggih ini dengan kualitas premium.

2.     NRT pRO bOR

Bor tembok dengan kecepatan 450 sampai 1.700 rpm dengan kapasitas mata 10 mili meter dengan ukuran bora bermacam ukuran 5mm sampai 13 mm. Dengan banderol sekitar 300 ribu untuk merk ini.

3.     Bonkyo Cordless Drill

Alat yang di desain untuk kenyamanan pengguna,memiliki daya 3.6 V dan 10 pcs dalam satu kali drill. Dan praktis dengan adanya usb charge dan alat ini dapat berotasi 90 derajat. Dipasanga dengan harga sekitar 80 ribu.

4.     Uciha Cordless Drill

Dengan kisaran harga 350 ribu, rekomendasi bor baterai murah berkualitas. Dengan harga terjangkau namun tangguh untuk borr baja, dan besi. Dengan kapasitas beterai 4500mAh, dan charge begitu cepat. Dengan dilengkapi lampu LED, model baut yang bervariasi. Bukan hanya itu saja merk ini memiliki macam tipe mulai dari 13 vf.

 

 

Itulah rekomendasi bor baterai murah berkualitas ya, kamu tidak perlu merogoh kocek sampai jutaan hanya untuk borr dengan kualitas mumpuni.